Berikut ini merupakan dua cara termudah membuat account atau akun Gmail tanpa harus verifikasi nomor Handphone. Anda pasti pernah membuat banyak email untuk berbagai kepentingan, namun dengan adanya verifikasi nomor Handphone dalam membuat akun Gmail akan menghabiskan waktu dan biaya. Karena harus mempunyai banyak nomor Handphone dan bersabar menanti nomor verifikasi. Kebanyakan orang-orang membuat email dengan berbagai macam tujuan, salah satunya untuk spam, marketing, promo website, membuat blog gratis dan kebutuhan lain pemilik email.
Cara termudah agar kita dapat membuat email Gmail tanpa harus memiliki nomor Handphone adalah sebagai berikut. Pertama buka browser Chrome atau Mozilla.
Langkah selanjutnya untuk browser Mozilla pilih New Private Window (CTRL+SHIFT+P)
Untuk browser Chrome pilih New Incognito Window (CTRL+SHIFT+N)
Selanjutnya akan muncul tampilan browser Mozilla dan Chrome dengan mode Private. Ketik Url www.Gmail.com. Kemudian pilih link "Buat Akun" atau "Create Account".
Masuk ke bagian form untuk mengisi identitas anda, ikuti sesuai dengan keterangan gambar. Anda tidak perlu mengisi nomor Handphone, dan tidak mencentang "Lewati verifikasi ini". Terakhir tekan tombol "Langkah Berikutnya" untuk menyelesaikan pembuatan akun Gmail tanpa verifikasi nomor Handphone.
Selesai sudah pembuatan akun Gmail tanpa menggunakan verifikasi nomor Handphone melalui browser. Adapun cara lainnya dengan menggunakan Handphone android. Berikut cara membuat akun email Gmail tanpa verifikasi nomor Handphone melalui Handphone Android.
Pertama buka menu Settings, pilih Accounts dan pilih "Add an Account" dan pilih Google seperti gambar dibawah ini.
Isi data nama depan dan nama belakang anda.
lanjutkan dengan mengisi alamat email yang diinginkan.
Masukan password anda.
Pilih pertanyaan dan isi jawaban, kemudian isi recovery email anda.
Skip "Not Now" untuk Join Google+ agar mempercepat proses pembuatan email Gmail anda.
Uncheck Turn on web history dan Keep me up to date with news and offers from Google Play.
Isi Captcha yang sesuai, kemudian next
Tunggu beberapa saat sampai muncul tampilan selanjutnya
Skip Set up payment info
Uncheck semua data yang tampil.
Akun Gmail anda selesai dibuat tanpa harus verifikasi nomor Handphone. Cara ini dapat anda ulang berkali-kali untuk membuat banyak akun Gmail. Tunggu artikel SMM berikutnya yang tidak kalah penting dan pastinya bermanfaat untuk mengembangkan bisnis online anda.
0 Response to "Cara Mudah Membuat Akun GMAIL Tanpa Verifikasi Nomor HP"
Post a Comment